Berikut adalah susunan dalam pembuatan Proposal Bantuan Belanja Hibah di Setda Kabupaten Ciamis , susunan ini disesuaikan dengan daftar hasil verifikasi kelengkapan dokumen Proposal Bantuan Belanja Hibah terbaru.
Daftar urutan penyusunan Proposal Bantuan Belanja Hibah :
- Judul Kegiatan
- Lokasi / Alamat
- Daftar Isi
- Surat permohonan bantuan diketahui oleh Kepala Desa dan Camat
- Latar Belakang
- Maksud dan Tujuan
- Permasalahan yang dihadapi
- Rencana sumber dana dan penggunaan dana
- Jangka waktu/ Jadwal pelaksanaan
- Metode / Cara Pelaksanaan kegiatan
- Target Kinerja (satuan hasil)
- Penutup
Lampiran - lampiran :
- Susunan Organisasi
- Rekening Tabungan/Giro an. Organisasi/Lembaga
- Fotocopy KTP (ketua lembaga)
- Surat keterangan domisili dari Desa
- Rencana Penggunaan dana (RAB) keseluruhan
- NPWP
- Sertifikat tanah /Keterangan tanah dari Desa
- Gambar situasi
- Gambar Detail
- Dokumen awal sebelum rehab (photo)
- SK Penunjukan Lembaga (bagi lembaga di bawah Yayasan)
- Surat Ijin Operasional
- FC. Akta Notaris
- FC. SK Kemenkumham
- Surat Peryataan Pernah/Belum pernah mendapat bantuan
- Cap / Stempel Organsasi
Inilah susunan penyusunan Proposal Bantuan Belanja Hibah di Setda Kabupaten Ciamis. Semoga bermanfaat.
Labels:
Kumpulan Contoh Proposal
Thanks for reading Cara Penyusunan Proposal Bantuan Belanja Hibah di Setda Kabupaten Ciamis Tahun 2016. Please share...!
0 Comment for "Cara Penyusunan Proposal Bantuan Belanja Hibah di Setda Kabupaten Ciamis Tahun 2016"